Postingan

Menampilkan postingan dengan label Evaluasi Pembelajaran

Featured Post

BERLITERASI DIGITAL AGAR BIJAK MENGHADAPI MODUS KEJAHATAN SIBER PERBANKAN

Gambar
Perkembangan teknologi telah merambah ke hampir semua sektor kehidupan masyarakat. Tentunya membawa dampak besar bagi masyarakat Indonesia. Perubahan ini terlihat dari peningkatan kemampuan masyarakat dalam mengakses informasi melalui media yang lebih beragam dari sebelumnya. Berbagai isu dan kasus seputar masyarakat digital semakin banyak muncul dan memperkuat pengaruh-pengaruh nyata dari revolusi digital bagi kehidupan sehari- hari. Kehadiran teknologi tidak hanya menghasilkan efisiensi, tetapi juga menyuguhkan ancaman bagi umat manusia. Kemunculan istilah siber mengarah pada keamanan global atas teknologi digital. Hampir setiap aspek kehidupan manusia dan instalasi penting pemerintah sekarang terdigitalisasi, sehingga jangkauan serangan siber menjadi lebih luas. Hal ini menunjukkan bahwa serangan siber dapat menyebabkan baik kerusakan fisik maupun nonfisik dalam skala besar. Terdapat empat pilar dalam literasi digital versi Kominfo yaitu cakap digital, etika digital, budaya digita

Contoh Alat Evaluasi dan Instrumentnya

Selamat datang di blog kami, sobat. Kali ini kami paparkan contoh alat evaluasi dan instrumentnya. Informasi ini diharapkan  dapat meringankan sobat dalam menyelesaikan penugasan yang diberikan oleh dosen. Contoh alat evaluasi dan instrumentnya yang akan disajikan meliputi penilaian pengetahuan, penilaian sikap, dan penilaian keterampilan.  Berikut adalah contoh alat evaluasi bagi guru dan calon guru beserta instrumen yang lengkap. Dilengkapi juga dengan instrument penilaian. Alat Evaluasi Kelas VI Tema 8 Subtema 1 Pembelajaran 1 Penilaian Pengetahuan Peserta Didik Nama   No. Abs     Nama Satuan Pendidikan :  Tema 8                              : Bumiku Subtema1                         : Perbedaan Waktu dan Pengaruhnya Pembelajaran ke-              : 1 Mata Pelajaran                  : IPA dan Bahasa Indonesia Kelas/ Semester                : VI/ II Alokasi Waktu                 : 1 x Pertemuan Jawablah pertanya